FITRIANI NOR HIDAYAH, 181340000077 (2023) PENGARUH KEGIATAN PERMAINAN WHO AM I DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERPIKIR ANAK USIA 5-6 TAHUN DI TK TARBIYATUL ATHFAL SUWAWAL 04. Skripsi thesis, UNISNU JEPARA.
181340000077_COVER.pdf
Download (2MB) | Preview
181340000077_BAB I.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (4MB)
181340000077_BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (7MB)
181340000077_BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (2MB)
181340000077_BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (4MB)
181340000077_BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (491kB)
181340000077_DAFTAR PUSTAKA.pdf
Download (3MB) | Preview
181340000077_LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (5MB)
Abstract
Penelitian ini dilatar belakangi oleh pentingnya untuk mengembangkan salah satu aspek perkembangan anak yaitu aspek kognitif terutama adalah keterampilan berpikir anak. Keterampilan berpikir merupakan indikator dari salah satu aspek perkembangan anak yaitu aspek kognitif.
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengatahui pengaruh kegiatan permainan Who Am I terhadap keterampilan berpikir anak usia 5-6 tahun di TK Tarbiyatul Athfal Suwawal 04, dengan mengambil sampel peserta didik kelas TK B1 yang berjumlah 20 anak. Jumlah sampel tersebut diambil menggunakan teknik purposive sampling. Variabel Independen penelitian ini adalah Permainan Who Am I (X) serta Variabel Dependen adalah Keterampilan Berpikir Anak Usia 5-6 Tahun (Y).
Hasil penelitian menunjukkan bahwa hasil kelas eksperimen menunjukkan hasil lebih tinggi dibanding kelas kontrol. Uji hipotesis diperoleh bahwa Ho diterima maka Ha ditolak. Perhitungan uji-t Independent Sampel t-test dengan menggunnakan SPSS versi 25 t-hitung adalah 7.384 dengan nilai sig (2-tailed) 0,000 ini lebih kecil dari 0,05 (5%). Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa kelompok eksperimen mengalami peningkatan keterampilan berpikir yang lebih tinggi dibanding pada kelompok kontrol. Dilihat dari tabel 4.13 menunjukkan terdapat peningkatan nilai mean pada kelompok Eksperimen pretest yang semula 42.0500 menjadi 50.6500 dan kelompok kontrol pretest yang semula 42.5000 menjadi 48.9000.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information: | Pembimbing : Muhammad Nofan Zulfahmi, M.Pd. |
Uncontrolled Keywords: | Permainan, Who Am I, Berpikir, Kognitif, Anak Usia 5-6 Tahun. |
Subjects: | 300 Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 372 Pendidikan Dasar (Play Group, PAUD, TK, SD) |
Divisions: | Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Pendidikan Guru Paud |
Depositing User: | Admin Perpustakaan Unisnu |
Date Deposited: | 20 Nov 2023 02:47 |
Last Modified: | 20 Nov 2023 02:47 |
URI: | https://eprints.unisnu.ac.id/id/eprint/5675 |