Search for collections on Publications

EFEKTIVITAS METODE PEMBELAJARAN STRUKTURAL ANALITIK SINTETIK (SAS) BERBANTUAN MEDIA PUZZLE HURUF TERHADAP KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN PADA PESERTA DIDIK KELAS II SDN 4 NGELING

NUR SYIFA’UL ALYAH, 181330000213 (2023) EFEKTIVITAS METODE PEMBELAJARAN STRUKTURAL ANALITIK SINTETIK (SAS) BERBANTUAN MEDIA PUZZLE HURUF TERHADAP KEMAMPUAN MEMBACA PERMULAAN PADA PESERTA DIDIK KELAS II SDN 4 NGELING. Skripsi thesis, UNISNU JEPARA.

[thumbnail of 181330000213_COVER.pdf]
Preview
Text
181330000213_COVER.pdf

Download (3MB) | Preview
[thumbnail of 181330000213_BAB I.pdf] Text
181330000213_BAB I.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[thumbnail of 181330000213_BAB II.pdf] Text
181330000213_BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (9MB)
[thumbnail of 181330000213_BAB III.pdf] Text
181330000213_BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[thumbnail of 181330000213_BAB IV.pdf] Text
181330000213_BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (5MB)
[thumbnail of 181330000213_BAB V.pdf] Text
181330000213_BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (840kB)
[thumbnail of 181330000213_DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
181330000213_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of 181330000213_LAMPIRAN.pdf] Text
181330000213_LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (9MB)

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi oleh kemampuan peserta didik yang masih rendah dalam membaca permulaan. Tujuan dalam penelitian ini yaitu untuk mengetahui kemampuan membaca permulaan sebelum dan sesudah menggunakan metode pembelajaran struktural analitik sintetik (SAS) berbantuan media puzzle huruf pada peserta didik kelas II SDN 4 Ngeling dan untuk mengetahui efektivitas metode pembelajaran struktural analitik sintetik (SAS) berbantuan media puzzle huruf terhadap kemampuan membaca permulaan pada peserta didik kelas II SDN 4 Ngeling. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan menggunakan metode eksperimen pre-Eksperimental Design. Penelitian ini dilaksanakan di kelas II SDN 04 Ngeling. Sampel pada penelitian ini berjumlah 20 peserta didik. Penelitian ini dilaksankan dalam 3 kali pertemuan. Teknik pengumpulan data mengguankan tes lisan pretest dan posttest yang berjumlah 10 item. Teknik analisis data menggunakan program SPSS versi 25 yang meliputi uji validitas, uji normalitas, uji homogenitas dan uji hipotesis.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa rata-rata nilai pretest peserta didik sebesar 59, sedangkan nilai rata-rata peserta didik saat posttest setelah diberikan perlakuan yaitu 90,75. Selain itu dari hasil analisis data uji hipotesis paired sample t test dengan nilai signifikasi (2-tailed) sebesar 0,000. Hal tersebut menunjukkan bahwa nilai signifikasi < 0,05 atau 0,000 < 0,05. Sehingga kriteria pengambilan keputusan yaitu Ho ditolak dan Ha diterima. Artinya bahwa ada perbedaan kemampuan membaca permulaan pada peserta didik saat pretest dan posttest. Hasil analisis data dapat ditarik kesimpulan diantaranya; pertama, adanya peningkatan yang signifikan pada kemampuan membaca permulaan pada peserta didik sebelum dan sesudah diberikan tindakan menggunakan metode pembelajaran struktural analitik sintetik (SAS) berbantuan media puzzle huruf di kelas II SDN 04 Ngeling. Kedua, penggunaan metode pembelajaran struktural analitik sintetik (SAS) berbantuan media puzzle huruf terbukti efektif terhadap kemampuan membaca permulaan peserta didik kelas II SDN 04 Ngeling.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing : Syailin Nichla Choirin Attalina, M.Pd.
Uncontrolled Keywords: Metode Pembelajaran, Struktural Analitik Sintetik (SAS), Media Puzze Huruf, Kemampuan Membaca Permulaan.
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 371 Institusi Pendidikan > 371.3 Metode Belajar Mengajar, Media Pembelajaran
300 Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 372 Pendidikan Dasar (Play Group, PAUD, TK, SD) > 372.4 Membaca, Belajar Membaca
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Admin Perpustakaan Unisnu
Date Deposited: 09 Apr 2023 03:34
Last Modified: 09 Apr 2023 03:34
URI: https://eprints.unisnu.ac.id/id/eprint/5245

Actions (login required)

View Item
View Item