Search for collections on Publications

PENERAPAN METODE PROFILE MATCHING PADA APLIKASI PEMILIHAN JURUSAN BERBASIS WEB DI MA MATHALIBUL HUDA MLONGGO

MUHAMMAD RIZAL ABROR, 141240000347 (2020) PENERAPAN METODE PROFILE MATCHING PADA APLIKASI PEMILIHAN JURUSAN BERBASIS WEB DI MA MATHALIBUL HUDA MLONGGO. Skripsi thesis, UNISNU Jepara.

[thumbnail of 141240000347_COVER.pdf]
Preview
Text
141240000347_COVER.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 141240000347_BAB I.pdf]
Preview
Text
141240000347_BAB I.pdf - Published Version

Download (263kB) | Preview
[thumbnail of 141240000347_BAB II.pdf]
Preview
Text
141240000347_BAB II.pdf - Published Version

Download (563kB) | Preview
[thumbnail of 141240000347_BAB III.pdf]
Preview
Text
141240000347_BAB III.pdf - Published Version

Download (793kB) | Preview
[thumbnail of 141240000347_BAB IV.pdf]
Preview
Text
141240000347_BAB IV.pdf - Published Version

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of 141240000347_BAB V.pdf]
Preview
Text
141240000347_BAB V.pdf - Published Version

Download (244kB) | Preview
[thumbnail of 141240000347_DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
141240000347_DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (32kB) | Preview
[thumbnail of 141240000347_LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
141240000347_LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh pelaksanaan proses pemilihan jurusan siswa yang masih menggunakan cara manual sehingga menyebabkan pengolahan data belum dilaksanakan secara maksimum. Hal ini mendorong perlunya pengembangan sistem berbasis komputer untuk memudahkan potensi akademik siswa.

Tujuan dari penelitian adalah menerapkan metode profile matching pada aplikasi sistem pendukung keputusan pemilihan jurusan untuk membantu guru atau panitia dalam menentukan jurusan pada siswa baru.

Pada penelitian ini metode yang digunakan adalah metode profile matching dimana metode tersebut digunakan untuk menganalisa kriteria penilaian akademik dan non akademik. Kriteria akademik meliputi nilai empat mata pelajaran Ujian Nasional sedangkan kriteria non akademik siswa meliputi tes masuk, minat siswa, minat orang tua, dan prestasi. Adapun rekomendasi jurusan adalah IPA dan IPS. Selanjutnya kriteria penilaian disesuaikan dengan nilai gap kompetensi jurusan berdasarkan kategori penilaian core factor dan secondary factor. Perancangan aplikasi ini menggunakan bahasa pemrograman php dan database MySQL. Hasil penelitian ini berupa aplikasi yang dapat menunjukkan rekomendasi jurusan di Madarasah Aliyah Nahdlatul Ulama Mathalibul Huda Mlonggo.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing I : R. Hadapiningradja Kusumodestoni, S.Kom.,M.Kom. Pembimbing II : Harminto Mulyo, S.Kom.,M.Kom.
Uncontrolled Keywords: Pemilihan Jurusan Siswa, Profile Matching, Kriteria Penialaian.
Subjects: 000 Karya Umum > 000 Ilmu Umum dan Komputer > 004 Pemrosesan Data, Ilmu Komputer, Teknik Informatika > 004.66 Metode Transmisi Data
000 Karya Umum > 000 Ilmu Umum dan Komputer > 005.1 Pemrograman > 005.13 Bahasa Pemrograman
000 Karya Umum > 000 Ilmu Umum dan Komputer > 005.1 Pemrograman > 005.262 Pemrograman untuk Bahasa Pemrograman Tertentu (web, HTML, PHP, java, visual basic, fox pro)
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Teknik Informatika
Depositing User: Admin Perpustakaan Unisnu
Date Deposited: 18 Nov 2021 07:16
Last Modified: 18 Nov 2021 07:16
URI: https://eprints.unisnu.ac.id/id/eprint/475

Actions (login required)

View Item
View Item