Sisno Riyoko, S.E., M.M., 0612056802 (2019) MODEL ORIENTASI KEWIRAUSAHAAN BERBASIS NILAI NILAI ISLAM MENUJU KINERJA BISNIS UKM DI JAWA TENGAH. LPPM UNISNU Jepara, Jepara. (Unpublished)
Penelitian_Sisno Riyoko_UNISNU 2019.pdf - Published Version
Download (780kB) | Preview
Abstract
Penelitian ini ingin menghasilkan penguji hipotesis tentang pengaruh nilainilai Islam terhadap orientasi kewirausahaan dan kinerja UKM. Tujuan dari
penelitian ini adalah untuk lebih meninngkatkan Kinerja UKM melalui penerapan
orientasi kewirausahaan berbasis nilai-nilai Islam. Adapun secara khusus tujuan
penelitian :1) Mengetahui peran nilai-nilai islam dalam membentuk jiwa
kewirausahaan sehingga dapat menjalankan bisnis dengan baik, 2) Mengetahui
pengaruh orientasi kewirausahaan meliputi sikap proaktif, orientasi belajar dan
keberanian mengambil resiko terhadap kinerja UKM, 3) Untuk
mengimplementasikan hasil penelitian di masyarakat. Untuk mencapai tujuan
tersebut dilakukan uji hipotesis terhadap variabel-variabel independent dan
variabel dependent. Populasi yang menjadi responden dalam pnelitian ini adalah
seluruh pemiliki UKM yang bergerak bidang batik/tenun yang berjumlah 756
unit usaha. Sedangkan sampel penelitian yang diambil sebanyak 250 pemilik
UKM. Sampel diambil berdasarkan simple random sampling, dimana semua
populasi memiliki peluang untuk menjadi sample. Metode pendekatan penelitian
yang digunakan dengan menggunakan pendekatan diskriptif dan kuantitatif.
Item Type: | Other |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Nilai-nilai Islam, Orientasi kewirausahaan, Kinerja |
Subjects: | 300 Ilmu Sosial > 330 Ilmu Ekonomi > 338 Ekonomi Industri > 338.04 Kewirausahaan |
Divisions: | UNISNUPedia > Laporan Penelitian |
Depositing User: | UPT Perpustakaan UNISNU Jepara |
Date Deposited: | 08 Oct 2021 02:00 |
Last Modified: | 08 Oct 2021 02:00 |
URI: | https://eprints.unisnu.ac.id/id/eprint/309 |