NAUFAL LUKMAN ARI PRASTIYO, 141110001280 (2018) PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DAN KEDISIPLINAN TERHADAP PENGEMBANGAN KARIER GURU SMKN 1 BANGSRI. Skripsi thesis, UNISNU JEPARA.
141110001280_COVER DAN HALAMAN DEPAN.pdf - Published Version
Download (418kB) | Preview
141110001280_BAB I.pdf - Published Version
Download (169kB) | Preview
141110001280_BAB II.pdf - Published Version
Download (246kB) | Preview
141110001280_BAB III.pdf - Published Version
Download (203kB) | Preview
141110001280_BAB IV.pdf - Published Version
Download (745kB) | Preview
141110001280_BAB V.pdf - Published Version
Download (106kB) | Preview
141110001280_DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version
Download (96kB) | Preview
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengatahui pengaruh kepemimpinan kepala sekolah dan kedisiplinan terhadap pengembangan karier guru di SMKN 1 Bangsri Jepara. Dimana diajukan dua variabel bebas dan satu variabel terikat, yaitu gaya kepemimpinan kepala sekolah dan kedisiplinan sebagai variabel bebas dan pengembangan karier guru sebagai variabel terikat.
Penelitian ini dilakukan dengan metode survae terhadap guru SMKN 1 Bangsri dan dianalisis dengan regresi. Tahap pertama menguji validitas dan reabilitas pertanyaan setiap variabel. Tahap kedua, meregresi variabel gaya kepemimpinan dan kedisiplinan terhadap pengembangan karier guru.
Populasi adalah keseluruhan subjek penelitian. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh guru SMKN 1 Bangsri yang berjumlah 53 guru. Data yang digunakan dalam penelitian ini merupakan data primer yang diperoleh dari tanggapan responden terhadap kuesioner atau menjawab pertanyaan – pertanyaan tentang gaya kepemimpinan kepala sekolah, kedisiplinan dan pengembangan karier guru.
Hasil dari penelitan Pengaruh Gaya Kepemimpinan Kepala Sekolah Dan Kedisiplinan terhadap Pengembangan Karir Guru di SMK Negeri 1 Bangsri adalah bahwa Gaya Kepemimpinan kepala sekolah (X1) tidak berpengaruh signifikan terhadap perkembangan karir guru (Y) dan Kedisiplinan (X2) berpengaruh signifikan terhadap perkembangan karir guru (Y) dan Gaya Kepemimpina kepala sekolah (X1) dan Kedisiplinan (X2) secara bersama-sama atau simultan berpengaruh signifikan terhadap perkembangan karir guru (Y).
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information: | Pembimbing : Muach Imron,S.E.,M.M. |
Uncontrolled Keywords: | Gaya Kepemimpinan, Kedisiplinan, dan Pengembangan Karier |
Subjects: | 300 Ilmu Sosial > 300 Sosiologi dan Antropologi > 303 Proses Sosial > 303.34 Leadership/Kepemimpinan 300 Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 371 Institusi Pendidikan > 371.2 Administrasi Sekolah, Administrasi Pendidikan 600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 650 Manajemen Bisnis > 658 Manajemen Umum > 658.3 Manajemen Sumber Daya Manusia |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen |
Depositing User: | Admin Perpustakaan Unisnu |
Date Deposited: | 05 Apr 2022 04:03 |
Last Modified: | 05 Apr 2022 04:03 |
URI: | https://eprints.unisnu.ac.id/id/eprint/2919 |