Search for collections on Publications

PENERAPAN E-REPORT DI PAUD MASALIKIL HUDA UNTUK MENINGKATKAN INFORMASI PERKEMBANGAN ANAK BERBASIS WEB

MUHAMMAD FATHUL MAHBUB, 141240000284 (2019) PENERAPAN E-REPORT DI PAUD MASALIKIL HUDA UNTUK MENINGKATKAN INFORMASI PERKEMBANGAN ANAK BERBASIS WEB. Skripsi thesis, UNISNU Jepara.

[thumbnail of 141240000284_COVER.pdf]
Preview
Text
141240000284_COVER.pdf - Published Version

Download (647kB) | Preview
[thumbnail of 141240000284_BAB I.pdf]
Preview
Text
141240000284_BAB I.pdf - Published Version

Download (115kB) | Preview
[thumbnail of 141240000284_BAB II.pdf]
Preview
Text
141240000284_BAB II.pdf - Published Version

Download (689kB) | Preview
[thumbnail of 141240000284_BAB III.pdf]
Preview
Text
141240000284_BAB III.pdf - Published Version

Download (315kB) | Preview
[thumbnail of 141240000284_BAB IV.pdf]
Preview
Text
141240000284_BAB IV.pdf - Published Version

Download (2MB) | Preview
[thumbnail of 141240000284_BAB V.pdf]
Preview
Text
141240000284_BAB V.pdf - Published Version

Download (63kB) | Preview
[thumbnail of 141240000284_DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
141240000284_DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (82kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (2MB) | Preview

Abstract

Paud (pendidikan anak usia dini) merupakan pondasi awal sebelum memasuki ajang masuk TK (Taman Kanak-kanak). seiring perkembangan dunia pendidikan mulai mempunyai perkembangan untuk pondasi di dunia pendidikan yaitu paud awal untuk membantu anak dalam belajar sambil bermain dan pembentukan sikap,perilaku,serta akhlak agar bisa berinteraksi dengan baik, mampu meguasai dan memahami ketika berkelanjutan ke ajang TK. Paud yang selalu menulis hasil belajar di buku rapor dalam bentuk manual untuk karena itu perlu adanya penerapan sistem informasi berupa E-Report ialah dari sebuah hasil perkembangan anak di akademik yang berupa laporan penilaian agar dapat berkembang ke bentuk elektronik report (E-Report) dalam sistem web yang dikelola dari PHP menggunakan Framework Codeigniter & MYSQL sebagai database untuk penyimpanan data, metode yang digunakan adalah metode rad(Rapid Application Development) dan menggunakan testing black box.
Hasil dari aplikasi ini dapat mempercepat kerja guru dalam mengelola data siswa, hasil belajar dan informasi secara akurat, efektif, dan efisien. Aplikasi ini perlu adanya fitur sms gateway yang bisa digunakan admin untuk berkomunikasi dengan user secara langsung. Dan hasil pengujian yang dilakukan oleh satu ahli materi mendapatkan nilai presentasi 100%, satu ahli media mendapatkan nilai 96 %, dan 30 responden orang tua siswa mendapatkan 96.7% , dapat disimpulkan bahwa aplikasi E-Report ini sangat layak untuk digunakan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing I : R.H. Kusumodestoni, M.Kom., M.Kom. Pembimbing II : Teguh Tamrin, S.Kom., M.Kom.
Uncontrolled Keywords: Sistem Informasi, Paud, Pendidikan, Perkembangan Anak, Web,CI,RAD
Subjects: 000 Karya Umum > 000 Ilmu Umum dan Komputer > 005.1 Pemrograman > 005.262 Pemrograman untuk Bahasa Pemrograman Tertentu (web, HTML, PHP, java, visual basic, fox pro)
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Teknik Informatika
Depositing User: Admin Perpustakaan Unisnu
Date Deposited: 15 Feb 2022 01:34
Last Modified: 15 Feb 2022 01:34
URI: https://eprints.unisnu.ac.id/id/eprint/2297

Actions (login required)

View Item
View Item