ANDANI RIZWAN EFENDI, 141240000320 (2019) PERANCANGAN SISTEM INFORMASI ORDER PRODUKSI FURNITURE BERBASIS WEB PADA CV. SUNTEAK ALLIANCE JEPARA. Skripsi thesis, UNISNU Jepara.
141240000320_COVER.pdf - Published Version
Download (6MB) | Preview
141240000320_BAB I.pdf - Published Version
Download (319kB) | Preview
141240000320_BAB II.pdf - Published Version
Download (813kB) | Preview
141240000320_BAB III.pdf - Published Version
Download (728kB) | Preview
141240000320_BAB IV.pdf - Published Version
Download (3MB) | Preview
141240000320_BAB V.pdf - Published Version
Download (311kB) | Preview
141240000320_DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version
Download (419kB) | Preview
lampiran.pdf - Published Version
Download (1MB) | Preview
Abstract
Di era globalisasi ini kemajuan teknologi informasi memberikan pengaruh yang sangat besar pada dunia bisnis. Beberapa bisnis seperti halnya manufacture maupun home industry sangat membutuhkan sistem yang terkomputerisasi secara akurat, cepat, dan terintegrasi. CV. Sunteak Alliance merupakan salah satu perusahaan manufacture yang bergerak dibidang furniture. Perusahaan ini terletak di desa Ngasem kecamatan Tahunan kabupaten Jepara yang telah berdiri sejak 2006. Pengolahan data informasi order produksi pada CV. Sunteak Alliance masih menggunakan cara tertulis yaitu buku dan menggunakan Microsoft excel. Kendala yang dihadapi sekarang adalah banyaknya permintaan order dan tidak adanya monitoring dari owner serta ketidakpastian kesepakatan antara owner dan buyer. Penelitian ini bertujuan untuk membuat sistem informasi order produksi furniture yang dapat memudahkan pemilihan order yang bisa dikerjakan terlebih dahulu dan memudahkan dalam pengolahan data order yang terintegrasi. Sistem dirancang menggunakan Unified Modeling Language (UML). Metode pengembangan aplikasi yang digunakan pada penelitian ini adalah RAD (rapid application development). Alat pengembangan menggunakan framework Laravel dan Database adalah Mysql. Hasilnya dengan sistem ini pengolahan data order produksi furniture jadi terintegrasi dan mudah untuk pemilihan ordernya. Sistem ini dapat menampilkan informasi PO (Purchase order), SPK (Surat Perintah Barang), Laporan Pengiriman dan juga Invoice. Dari hasil pengujian black box yang dilakukan oleh ahli media menghasilkan presentase sebesar 77,01%, dari hasil pengujian ahli materi menghasilkan presentase sebesar 90,47%, serta hasil penilaian dari 5 responden menghasilkan presentase 87,5% yang sudah masuk dalam kriteria sangat layak untuk digunakan.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information: | Pembimbing I : Buang Budi Wabono, S.Si., M.Kom. Pembimbing II : Ir. Adi Sucipto, M.Kom. |
Uncontrolled Keywords: | Order Produksi, Furniture, Laravel , RAD, Sistem Informasi |
Subjects: | 000 Karya Umum > 000 Ilmu Umum dan Komputer > 005.1 Pemrograman > 005.262 Pemrograman untuk Bahasa Pemrograman Tertentu (web, HTML, PHP, java, visual basic, fox pro) 600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 680 Produksi Khusus > 684 Produksi Furnitur (Perabot Rumah Tangga)) |
Divisions: | Fakultas Sains dan Teknologi > Teknik Informatika |
Depositing User: | Admin Perpustakaan Unisnu |
Date Deposited: | 11 Feb 2022 01:53 |
Last Modified: | 11 Feb 2022 01:53 |
URI: | https://eprints.unisnu.ac.id/id/eprint/2258 |