Search for collections on Publications

KOORDINASI PROTEKSI OVERCURRENT RELAY DAN GROUNDFAULT RELAY PADA MCR26 FEEDER MBFP PLTU TANJUNG JATI B UNIT 3

EKO SISWANTO, 141220000027 (2018) KOORDINASI PROTEKSI OVERCURRENT RELAY DAN GROUNDFAULT RELAY PADA MCR26 FEEDER MBFP PLTU TANJUNG JATI B UNIT 3. Skripsi thesis, UNISNU Jepara.

[thumbnail of 141220000027_COVER.pdf]
Preview
Text
141220000027_COVER.pdf - Published Version

Download (475kB) | Preview
[thumbnail of 141220000027_BAB I.pdf]
Preview
Text
141220000027_BAB I.pdf - Published Version

Download (61kB) | Preview
[thumbnail of 141220000027_BAB II.pdf]
Preview
Text
141220000027_BAB II.pdf - Published Version

Download (609kB) | Preview
[thumbnail of 141220000027_BAB III.pdf]
Preview
Text
141220000027_BAB III.pdf - Published Version

Download (544kB) | Preview
[thumbnail of 141220000027_BAB IV.pdf]
Preview
Text
141220000027_BAB IV.pdf - Published Version

Download (487kB) | Preview
[thumbnail of 141220000027_BAB V.pdf]
Preview
Text
141220000027_BAB V.pdf - Published Version

Download (163kB) | Preview
[thumbnail of 141220000027_DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
141220000027_DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (41kB) | Preview
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (338kB) | Preview

Abstract

Suatu sistem tenaga listrik tidak selalu berjalan stabil, kenyataannya sering terjadi suatu kondisi abnormal (seperti gangguan atau terjadinya hubung singkat). Dalam mengatasi hal itu disetiap pembangkit didesain tangguh dan handal dalam menghadapi gangguan. Adanya gangguan muncul dari jaringan atau gangguan dari pembangkit sendiri. Sistem proteksi harus memenuhi persyaratan sensitivitas, selektivitas, keandalan, kecepatan kerja yang semuanya tergantung pada seting peralatan proteksinya. Jenis-jenis sistem proteksi yang ada dalam pembangkit tenaga listrik diantaranya adalah overcurrent relay, groundfault relay, undervoltage relay. Keandalan proteksi dapat dilihat dari kemampuannya dalam melokalisir gangguan sehingga gangguan tidak berdampak pada sisi lain atau peralatan lain yang sedang beroperasi. Pada penelitian ini akan mereview ulang seting proteksi overcurrent relay (OCR) dan groundfault relay (OCG) yang sudah diterapkan pada MCR26 feeder motor MBFP 10 kV unitboard A PLTU Tanjung Jati B unit 3 kemudian dibandingkan dengan seting relay proteksi overcurrent relay (OCR) dan groundfault relay (OCG) hasil dari perhitungan. Seting rele proteksi yang sudah diaplikasikan pada OCR seting Inominal = 379 A, I_(skunder )= 3.5 A dan untuk time dial 0.3 detik, seting OCG yang diaplikasikan I_set=0.4 A waktu kerja 1 detik. Setelah direview ulang hasil setingan untuk OCR adalah I_(skunder )=3.474 A dan untuk time dial 0.234 detik. Adapun seting untuk OCG I_(skunder ) = 0.315 A dan time dialnya 1,1 detik. Untuk menampilkan hasil analisa koordinasi overcurrent relay dan groundfault relay ketika ada gangguan serta kurva kerja relay menggunakan software ETAP 12.6. Hasil analisa Seting relay proteksi yang baru lebih sensitive dalam mendeteksi gangguan sehingga dapat direkomendasikan untuk menggunakan seting rele proteksi yang baru pada motor MBFP.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing I : Safrizal, ST., MT. Pembimbing II : Muhammad Sagaf, ST., MT.
Uncontrolled Keywords: Overcurrent Relay, Groundfault relay, Koordinasi Relay Proteksi, MBFP, MCR26
Subjects: 600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 620 Ilmu Teknik > 621.31 Teknik Kelistrikan, Teknik Listrik > 621.18 Pembangkit Listrik Tenaga Uap
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Teknik Elektro
Depositing User: Admin Perpustakaan Unisnu
Date Deposited: 03 Feb 2022 03:14
Last Modified: 03 Feb 2022 03:19
URI: https://eprints.unisnu.ac.id/id/eprint/2150

Actions (login required)

View Item
View Item