PERANCANGAN PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA ANGIN MENGGUNAKAN TURBINE VENTILATOR SEBAGAI SUMBER ENERGI ALTERNATIF

PUPUT ADIRISTIAWAN, 151220000045 (2022) PERANCANGAN PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA ANGIN MENGGUNAKAN TURBINE VENTILATOR SEBAGAI SUMBER ENERGI ALTERNATIF. Skripsi thesis, UNISNU JEPARA.

[img]
Preview
Text
151220000045_COVER.pdf

Download (1MB) | Preview
[img] Text
151220000045_BAB I.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
151220000045_BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (8MB)
[img] Text
151220000045_BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[img] Text
151220000045_BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (6MB)
[img] Text
151220000045_BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (673kB)
[img]
Preview
Text
151220000045_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (605kB) | Preview

Abstract

Energi angin merupakan salah satu pemanfaatan energi terbarukan yang memiliki potensi sangat besar untuk dikembangkan. Energi angin yang bersih tanpa mencemari lingkungan. Potensi energi angin di Indonesia sangatlah besar, namun masih kurang dimanfaatkan. Merubah energi angin menjadi energi listrik bersekala kecil dapat dikembangkan dengan memanfaatkannya sebagai energi alternatif. Pemanfaatan turbin angin yang bersekala kecil agar menjadi energi listrik, dapat dirancang dengan memanfaatkan turbin ventilator yang biasanya digunakan sebagai ventilasi udara di perusahaan besar seperti pabrik bersekala besar, turbin ventilator inilah yang akan dimanfaatkan sebagai pembangkit listrik tenaga angin dimana akan dirancang dengan sedemikian rupa dengan menambahkan generator yang dapat menghasilkan energi listrik dan sebagai energi alternatif. Pada perancangan simulasi ini dilakukan modifikasi berupa penambahan timing pully pada turbin ventilator yang berfungsi menghubungkan turbine ventilator ke generator dc dengan manambahkan belt atau tali penghubung antara pully, kemudian dihubungkan dengan generator, sehingga generator akan ikut berputar ketika tudung turbin ventilator berputar saat terkena angin. Selanjutnya turbine ventilator akan menggerakan generatot dc yang akan mengkonversikan energi angin menjadi energi listrik kemudian akan di salurkan ke charger controler untuk mengisi accu atau batrai selanjutnya akan di salurkan ke Inverter dc ke ac. Hasil dari penelitian ini berupa keluaran tegangan generator DC paling rendah rata-rata sebesar 1,93V dan tegangan rata-rata tertinggi 2,46V, dengan intensitas kecepatan angin mulai 1,29m/s – 4,19m/s, setelah menggunakan modul step up DC ke DC tegangan yang dihasilkan bisa dinaikkan menjadi 13,4V dengan input minimal 3V.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing I : Safrizal, S.T., M.T. Pembimbing II : Zaenal Arifin, S.T., M.T.
Uncontrolled Keywords: Energi Angin, Turbin Ventilator, Generator, Charger, Accu
Subjects: 600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 620 Ilmu Teknik > 621.31 Teknik Kelistrikan, Teknik Listrik > 621.45 Pembangkit Listrik Tenaga Angin
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Teknik Elektro
Depositing User: Admin Perpustakaan Unisnu
Date Deposited: 14 Feb 2023 07:49
Last Modified: 14 Feb 2023 07:49
URI: http://eprints.unisnu.ac.id/id/eprint/4573

Actions (login required)

View Item View Item