Search for collections on Publications

MOTIF GEOMETRIS DENGAN TEKNIK LAMINASI SEBAGAI UNSUR DEKORATIF PADA MEJA RIAS

KHUSNUL KHULUQ AL AIDI, 151260000352 (2020) MOTIF GEOMETRIS DENGAN TEKNIK LAMINASI SEBAGAI UNSUR DEKORATIF PADA MEJA RIAS. Skripsi thesis, UNISNU Jepara.

[thumbnail of 151260000352_COVER.pdf]
Preview
Text
151260000352_COVER.pdf - Published Version

Download (4MB) | Preview
[thumbnail of 151260000352_BAB I.pdf]
Preview
Text
151260000352_BAB I.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 151260000352_BAB II.pdf]
Preview
Text
151260000352_BAB II.pdf - Published Version

Download (6MB) | Preview
[thumbnail of 151260000352_BAB III.pdf]
Preview
Text
151260000352_BAB III.pdf - Published Version

Download (19MB) | Preview
[thumbnail of 151260000352_BAB IV.pdf]
Preview
Text
151260000352_BAB IV.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 151260000352_BAB V.pdf]
Preview
Text
151260000352_BAB V.pdf - Published Version

Download (419kB) | Preview
[thumbnail of 151260000352_DAFTAR ISTILAH.pdf]
Preview
Text
151260000352_DAFTAR ISTILAH.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of 151260000352_DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
151260000352_DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (513kB) | Preview
[thumbnail of 151260000352_LAMPIRAN.pdf]
Preview
Text
151260000352_LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (161kB) | Preview

Abstract

Tugas akhir ini bertujuan untuk merancang desain mebel motif geometris dengan teknik laminasi yang diaplikasikan kedalam meja rias sebagai unsur dekoratif.

Manfaat tugas akhir ini dapat dijadikan refrensi untuk membuat desain mebel yang lebih baik dan unik.

Metode yang dipakai penulis dalam merancang desain tugas akhir ini adalah metode antropometrika. Antropometrika adalah ilmu ukuran-ukuran tentang manusia. Setiap manusia memiliki ukuran yang berbeda. Antropometrika sangat diperlukan sebagai pedoman dalam membuat sebuah desain mebel, berkaitan dengan tubuh manusia secara fisik. Antropometika meliputi pengukuran terhadap sikap berdiri, duduk, bersandar, tinggi badan, jangkauan tangan, pinggul, pantat, sampai kaki. Hal ini perlu diperhatikan sebagai upaya untuk mendapatkan kenyamanan dan keamanan yang optimal.

Dari sekian banyak perabot mebel meja rias yang sudah ada dipasaran belum banyak perabot mebel yang menggunakan motif geometris dengan teknik laminasi sebagai unsur dekoratif seperti yang penulis buat.

Hasil dari kesimpulan diatas mendesain perabot meja rias adalah solusi yang terbaiknya, maka penulis merancang sebuah perabot mebel yang berkonsep motif geometris dengan teknik laminasi sebagai unsur dekoratif pada meja rias, yang ditekankan untuk menghias daun meja, daun kursi, muka laci dan muka pintu agar nilai estetikanya lebih unik bila dipandang.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing 1 : DS. Drajad Wibowo, M.Sn. Pembimbing 2 : Dwi Agus Susila, M.Sn.
Uncontrolled Keywords: Mebel,Desain,Laminasi,Ornamen Geometris.
Subjects: 600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 680 Produksi Khusus > 684 Produksi Furnitur (Perabot Rumah Tangga))
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Desain Produk
Depositing User: UPT Perpustakaan UNISNU Jepara
Date Deposited: 29 Sep 2021 03:18
Last Modified: 29 Sep 2021 03:18
URI: https://eprints.unisnu.ac.id/id/eprint/242

Actions (login required)

View Item
View Item