TEKNOLOGI AUGMENTED REALITY SEBAGAI MEDIA PENGENALAN BARANG PENINGGALAN RADEN AJENG KARTINI BERBASIS ANDROID

CHOIRUN NISAK, 141240000292 (2019) TEKNOLOGI AUGMENTED REALITY SEBAGAI MEDIA PENGENALAN BARANG PENINGGALAN RADEN AJENG KARTINI BERBASIS ANDROID. Skripsi thesis, UNISNU Jepara.

[img]
Preview
Text
141240000292_COVER.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
141240000292_BAB I.pdf - Published Version

Download (87kB) | Preview
[img]
Preview
Text
141240000292_BAB II.pdf - Published Version

Download (401kB) | Preview
[img]
Preview
Text
141240000292_BAB III.pdf - Published Version

Download (159kB) | Preview
[img]
Preview
Text
141240000292_BAB IV.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
141240000292_BAB V.pdf - Published Version

Download (8kB) | Preview
[img]
Preview
Text
141240000292_DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (76kB) | Preview
[img]
Preview
Text
LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (2MB) | Preview

Abstract

Museum Raden Ajeng Kartini terletak di pusat kota atau tepatnya di sebelah utara alun-alun Kabupaten Jepara. Museum R. A Kartini termasuk jenis museum umum dan sekaligus sebagai Obyek Wisata Sejarah atau Edukasi yang dikelola oleh Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Disparbud) Kabupaten Jepara selaku Dinas Teknis yang ditunjuk oleh Pemerintah Daerah. Tujuan didirikan museum tersebut adalah untuk mengabadikan jasa-jasa perjuangan Raden Ajeng Kartini dalam hal emansipasi wanita dengan cara mendokumentasikan, memamerkan, dan memvisualkan benda-benda bersejarah peninggalan milik kakak kandungnya serta benda warisan budaya lainnya yang banyak ditemukan di daerah Kabupaten Jepara. Didalam Museum belum adanya penyajian informasi mengenai barang-barang yang dipajang selain menggunakan media kertas. Maka dari itu perlu suatu aplikasi pengenalan barang peninggalan Raden Ajeng Kartini di Museum Kartini yang akan dirancang menggunakan teknologi Augmented Reality (AR) dengan metode Waterfall. Sehingga dapat berfungsi untuk memberikan informasi kepada Pengunjung dan bentuk interaktif berupa gambar tiga dimensi.Berdasarkan penilaian oleh responden secara keseluruhan, aplikasi ini mendapat menghasilkan presentase sebanyak 78,25% dengan kriteria sangat layak. Hasil akhir dari perancangan aplikasi ini adalah untuk memudahkan pengunjung Museum RA Kartini Jepara dalam mengakses informasi mengenai sejarah peninggalan barang-barang Raden Ajeng Kartini.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing I : R.H. Kusumodestoni, M.Kom. Pembimbing II : Teguh Tamrin, S.Kom., M.Kom.
Uncontrolled Keywords: Augmented Reality, Waterfall
Subjects: 000 Karya Umum > 000 Ilmu Umum dan Komputer > 005.1 Pemrograman > 005.43 Sistem Operasi ( windows, linux/unix, mac OS/apple, DOS, android)
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Teknik Informatika
Depositing User: Admin Perpustakaan Unisnu
Date Deposited: 14 Feb 2022 03:38
Last Modified: 14 Feb 2022 03:38
URI: http://eprints.unisnu.ac.id/id/eprint/2268

Actions (login required)

View Item View Item